Cara Daftar Terbaru 2021 Google Adsense 100% Auto diterima
Pendapatan tambahan bisa langsung Anda dapatkan dengan mudah melalui internet. Salah satunya adalah dengan membuat Akun Google AdSense.
Anda mungkin pernah membaca, mendengar, atau melihat sendiri Blogger atau YouTuber dengan penghasilan jutaan bahkan puluhan juta berkat AdSense. Itu benar adanya. Anda pun bisa mendapatkan penghasilan yang sama besarnya menggunakan Google AdSense. Namun tentu saja Anda harus mendaftar terlebih dahulu.
Cara Cepat Daftar Google Adsense Terbaru 2021
Dilansir dari laman Support Google, berikut langkah-langkah yang harus dilakukan untuk mendaftar Google Adsense.
- Buka situs Google Adsense, yakni https://www.google.com/adsense/start/
- Klik "Mulai"
- Masukkan URL situs yang ingin menampilkan iklan. Pastikan menulis URL dengan tepat, tanpa ada path (contoh: namawebsite.com/path), subdomain (contoh: subdomain.namawebsite.com) , maupun parameter tertentu (contoh: namawebsite.com/?q=target). Cukup tuliskan URL website seperti namawebsite.com atau www.namawebsite.com.
- Masukkan alamat email dan centang "Ya" atau "Tidak" untuk mendapatkan atau tidak mendapatkan info Adsense melalui email.
- Klik "Simpan dan lanjutkan"
- Login ke Akun Google
- Pilih negara atau wilayah yang ditempati
- Tinjau dan setujui "Persyaratan dan Ketentuan Adsense"
- Klik "Buat akun"
Komentar
Posting Komentar