Cara Memperbaiki Gitar yang sudah Rusak Parah...

Hello Sobat kali ini kita akan membahas Gimana sih memperbaiki Gitar yang sudah Rusak parah,Disini saya sedikit berbagi pengalaman masalah gitar kesayangan ane yang rusak parah..Akhirnya saya perbaiki dikit demi sedikit..

Tahap yang pertama...
Kita pastiin Gitar yang bakalan kita perbaiki itu masih ada harapan untuk diperbaiki ya guys,AhahahahTahap pertama dalam melakukan perbaikan adalah melepas senar. Tujuan senar di lepas pada saat pebaikan adalah agar mempermudah dalam pengeleman agar posisi gitar dapat di atur dengan benar. Tujuan senar di lepas saat perbaikan juga mempunyai fungsi memudahkan kita dalam proses meluruskan antara setang gitar dan tabung gitar karna gitar yang belakangnya bolong cenderung bengkok.

Tahap yang kedua..
Berikan Lem pada sisi yang sudah retak atau rusak,Jika ada sompelan usahakan mencari sedikit penutup sompelan agar dapat hasil yang maksimal.Setelah dilem,Ambil sedikit Dempul kayu agar dapat meratakan bidang yang nantinya akan di cat.Setelah didempul kertas pasir permukaan sampai halus dan sama ratanya dengan sebelah kiri dan kanan

Tahap yang Ketiga..
Rapikan semua sisi gitar jika ada yang masih kurang rata atau masih ada bekas2 noda kertas pasir permukaannya sehingga nanti saat pengecetan tidak mengurangi hasil/

Tahap yang Keempat..
Pilih cat yang cocok untuk Gitar anda, disini saya menampilkan hasil catan saya dengan warna Hijau dan Hitam metalic

Tahap yang Kelima..
Jika sobat kurang mahir dalam pengecetan pilihlah tempat pengecetan gitar yang bagus dan anda percaya,Jika anda rasa mahir dalam pengecetan lakukanlah pengecetan serapi demikian..Jangan lupa untuk menggunakan Clear sebagai pelapis cat sehingga hasilnya bakal tahan sangat lama dan mengkilau.

Tahap yang Keenam..
Lakukan Finishing dan Pasang semua Alat yang sudah dilepas,Jika senar tidak memungkinkan beli 1 set senar yang bagus..Saran saya beli 1 paket senar bermerek Mahogani kisaran harga 40-50 Rb..

























Komentar

Postingan populer dari blog ini

Cara Cepat dan Tepat Download Video dari Facebook maupun dari Youtube..

SATUAN ACARA PENYULUHAN (SAP) POSYANDU LANSIA